Penulis :
Dwi Apriliasari, S.Kom
Prof. Dr. Ir. Untung Rahardja, M.T.I., MM., SMIEEE
Muhamad Yusup, S.Kom., M.Kom
Marviola Hardini, S.Kom., M.TI

Editor :
Dwi Apriliasari, S.Kom

Tata Letak :
Marviola Hardini, S.Kom., M.TI

Penerbit :
Pandawan Sejahtera Indonesia

Redaksi :
Pandawan Sejahtera Indonesia
Premier Park 2 Ruko Blok B-11, Jl. Kp. Klp. Pln, Cikokol, Kec, Kota Tangerang, Banten 15117
Email: hello@pandawan.id

Distributor :
Pandawan Sejahtera Indonesia
Premier Park 2 Ruko Blok B-11, Jl. Kp. Klp. Pln, Cikokol, Kec, Kota Tangerang, Banten 15117
Email: hello@pandawan.id

Ukuran :
247 hlm, Uk: top= 3 cm, bottom= 3 cm, left= 3 cm, right= 3 cm, headsep= 10pt, A4 paper
ISBN : xxx-xxx-xxxxx-x-x

On the Edge of the Last Trial :
Titik penentu. Setelah bertahun-tahun jungkir balik menghadapi kuliah yang kayaknya nggak pernah ada ujungnya, tugas yang datang bertubi-tubi, dan malam-malam tanpa tidur demi deadline, sekarang Dwi ada di depan pintu yang katanya jadi gerbang terakhir: sidang skripsi. Lucu, kan? Semua drama, keringat, dan air mata yang selama ini terasa berat banget, ternyata cuma buat sampai ke momen ini. Tapi yang Dwi sadari, ini bukan soal akhir perjalanan, justru ini adalah awal dari sesuatu yang jauh lebih besar. Di balik tirai sidang ini, bukan sekadar toga atau ijazah yang menunggu, tapi kesempatan untuk membawa semua yang Dipelajari ke dunia nyata. Dunia yang penuh tantangan, tapi juga penuh harapan untuk perubahan. Dwi paham banget, ini bukan soal lulus saja, tapi soal bagaimana menjadi bagian dari sesuatu yang lebih bermakna. Jadi, pertanyaannya, Dwi sudah siap belum?

Be the Change